Ketum PBTI Letjen TNI Ricard Tampubolon Resmi Lepas Kontingen Taekwondo Indonesia Menuju SEA Games 2025 Thailand

Administrator - Minggu, 07 Desember 2025 13:47 WIB
Pelepasan ini turut mendapatkan dukungan dari Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, yang menyampaikan pesan semangat bagi seluruh atlet. Presiden berharap cabang Taekwondo dapat menjadi salah satu penyumbang medali pada ajang SEA Games tahun ini.